Wabup Sukabumi Lantik Pengurus IPHI Kecamatan Cicurug Periode 2018-2023
berantasonline.com (Sukabumi) -Bertempat di aula Kecamatan Cicurug, Sabtu (17/2), Wakil Bupati Sukabumi H. Adjo Sardjono yang juga Ketua IPHI Kabupaten Sukabumi melantik kepengurusan IPHI Kecamatan Cicurug Periode 2018-2023 yang diketuai H....
Masyarakat Pesisir Barat Diminta Adukan Keluhan Pembuatan Sertifikat Tanah
berantasonline.com (Krui Lampung) - Terkait dugaan pungli pembuatan sertifikat tanah dan bangunan masyarakat di Kabupaten Pesisir Barat melalui Program Nasional Agraria (Prona) tahun 2017, ditambah persoalan lain sebelumnya yang saat ini...
Ucapan “Stadion Mini Sukaraja Butut” Menuai Kecaman
berantasonline.com (Bogor) - Kepala Desa Cikeas Kecamatan Sukaraja Kabupaten Bogor, Ervan Sulaiman menyesalkan adanya ucapan salah satu Anggota DPRD Kab Bogor Fraksi Partai Demokrat berinisial AS yang menyebutkan Stadion Mini Kecamatan...
Bupati Agus Istiqlal Jabat Ketua KONI Pesisir Barat
berantasonline.com (Krui Lampung) - Bupati Pesisir Barat, Agus istiqlal, terpilih secara aklamasi sebagai Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Pesisir Barat, dalam musyawarah olahraga ke 2 kabupaten pesisir barat...
Linmas Kecamatan Cidahu Ikuti Pembekalan dan Latihan Baris Berbaris
berantasonline.com (Sukabumi) - Bertempat di Aula Kecamatan Cidahu, Kamis (15/2), Satuan Polisi Pamong Praja (Pol PP) Kabupaten Sukabumi melaksanakan pembekalan bagi Anggota Linmas se-Kecamatan Cidahu.
Pemberdayaan Satuan Linmas dalam pengamanan lingkungan ini...
Cekik Wartawan, Oknum Pol PP Kecamatan Sukaraja Dipolisikan
berantasonline.com (Bogor) – Aksi premanisme yang dilakukan Oknum Petugas Sat Pol PP Kecamatan Sukaraja Kabupaten Bogor berinisial HM, kepada Wartawan sebuah media online Iwan Kurniawan, Rabu siang (14/2), berbuntut panjang.
Korban melaporkan...
LSM PAR Mengutuk Keras Tindakan Penganiayaan dan Penyekapan Wartawan di Kantor Kecamatan Sukaraja
berantasonline.com (Bogor-Jabar) – Tindakan penganiayaan dan penyekapan terhadap Wartawan Suara Indonesia News.com Iwan Kurniawan oleh Oknum Petugas Polisi Pamong Praja, Rabu siang (14/2), terjadi di Kantor Kecamatan Sukaraja Kabupaten Bogor
Aksi premanisme...
Bogor Street Fest CGM ’18 Ajang Budaya Pemersatu Bangsa
berantasonline.com (Bogor-Jabar) - Bogor Street Festival menurut rencana akan berlangsung Jum’at 2 Maret 2018 mendatang akan menempuh route Jalan Suryakencana – Jalan Siliwangi Bogor, diikuti ribuan peserta.
Menurut informasi dari Panitia, bahwa...
Jabatan Dandim 0422 Lampung Barat Diserahterimakan
berantasonline.com (Krui Lampung) - Jabatan Dandim 0422 Lampung Barat yang memiliki Wilayah Kerja Kabupaten Lampung Barat dan Kabupaten Pesisir Barat Lampung, Selasa (13/2) diserahterimakan.
Pejabat lama Letkol Inf. Iskandar SH, M.Han digantikan...
Polsek Pancoran Mas Terjunkan Bhabinkamtibmas ke tengah masyarakat
berantasonline.com (Depok Jabar) – Bhabinkamtibmas dilingkungan Polsek Pancoran Mas beserta Panit Binmas diterjunkan ke dalam masyarakat untuk melakukan kegiatan sambang ketiap rumah warga.
Kapolsek Pancoran Mas Komisaris Polisi Roni Agus Wowor melalui...