berantasonline.com (Gorotalo) – Apel kesadaran yang berlangsung setiap tanggal 17, belum lama ini berlangsung dihalaman Kantor Kecamatan Dungaliyo Kabupaten Gorontalo.
Bertindak sebagai Pembina Upacara hari itu (17/9-2018), Camat Dungaliyo Drs. Jamaluddin Dg.M.Si.
Upacara Kesadaran tersebut diikuti oleh 10 Kepala Desa beserta Seluruh Staf Kecamatan dan Desa se-Kecamatan Dungaliyo serta Kepala Puskesmas, BP3K dan Korwil Diknas Cabang Dungaliyo.
(Idrak/Yusuf)