berantasonline.com (Lampung) – Tiga rumah milik warga masing-masing milik Ali, Acin, dan Selamat Dusun Sukawanggi Pekon Pungkut Kecamatan Pungkur Kabupaten Tanggamus, Selasa pagi (17/7) sekitar Pukul 10.00 wib ludes dilalap si jago merah.
Kerugian berjumlah ratusan juta rupiah, semua perabotan rumah tidak ada yang tersisa ludes menjadi abu.
Menurut keterangan saksi, waktu itu pemilik rumah sedang berada di kebun, beruntung tidak ada korban jiwa. Kasus tersebut masih dalam pengusutan pihak yang berwajib.
(Yamin/red.1)